Selain dengan biaya menelpon yang jauh lebih murah, kronologis penanganan klaim pelanggan dari seluruh nusantara yang menghubungi Nomor Layanan Servis 1500-368, akan dipantau secara terpusat dan berlokasi di Gedung Topjaya Sarana Utama, Jakarta Barat.
Keinginan untuk memberikan layanan purna jual yang lebih baik dan memberikan kepuasaan pelanggan dalam hal after sales, tentunya menjadi landasan utama dengan disediakannya nomor 1500-368 ini.