Saat menunggu di ruang tunggu bandara
atau tempat umum lainnya kadang terpasang monitor LCD. Saat diperhatikan kadang
terlihat gambar yang kurang nyaman di mata. Bukan karena setelan warna atau
kontras brightnessnya, tapi ada bagian yang terpotong atau ada bagian yang
kurang proporsional. Hal ini disebabkan ada banyak format/ukuran gambar yang
tersedia saat ini. Semuanya memiliki keunggulan masing-masing. Karena banyaknya
format tersebut maka diperlukan setelan yang sesuai untuk tiap jenis format
atau ukuran gambar. Tujuannya adalah memperoleh mutu gambar yang optimal.
Pada TV telah tersedia tombol picture size selector, gunanya untuk menyesuaikan
ukuran gambar. Dengan mengatur ukuran
gambar diharapkan diperoleh mutu gambar yang sesuai dengan kenyataan. Secara umum, terdapat beberapa pilihan ukuran
gambar yaitu native, wide, 4:3, Superlive, Cinema, Subtitle dan 14:9. Pada beberapa model, jika ada bagian yang
tidak tersedia makai OSD akan berwarna abu-abu dan tidak dapat diakses. Dan
pada beberapa model lainnya, jika fasilitas tidak tersedia maka tidak
dimunculkan pilihan ukuran tersebut.
WIDE
Ukuran ini dipilih saat kita menikmati DVD layar lebar, VCR layar lebar atau siaran layar lebar. Perlu diketahui untuk format wide tersedia dalam 16:9, 14:9 20:9 dan lain-lain sehingga mungkin muncul pula garis hitam dibagian atas dan bawah layar.
Ukuran ini dipilih saat kita menikmati DVD layar lebar, VCR layar lebar atau siaran layar lebar. Perlu diketahui untuk format wide tersedia dalam 16:9, 14:9 20:9 dan lain-lain sehingga mungkin muncul pula garis hitam dibagian atas dan bawah layar.
SUPER
LIVE
Pilihan ini mengubah gambar format 4:3 agar memenuhi layar. Gambar ditarik atas bawah dan kiri kanan dengan mempertahankan bagian tengah. Ketidaksesuaian sering muncul berupa, running teks yang berkesan bergerak tidak konstan.
Pilihan ini mengubah gambar format 4:3 agar memenuhi layar. Gambar ditarik atas bawah dan kiri kanan dengan mempertahankan bagian tengah. Ketidaksesuaian sering muncul berupa, running teks yang berkesan bergerak tidak konstan.
CINEMA
Digunakan untuk melihat DVD atau film.
Pilihan ini akan mengurangi lebar garis hitam yang timbul Hal ini dilakukan dengan
metode zooming. Bedanya dengan superlive adalah pada posisi cinema tetap mempertahankan
ukuran gambar, dan tidak melakukan distorsi.
SUBTITLE
Pada beberapa film impor sering disertakan subtitle yang hanya bisa dinikmati pada posisi letter box. Untuk menghilangkan garis hitam yang ada, dilakukan zooming tanpa melakukan distorsi. Selain itu dilakukan pemindahan posisi gambar. Posisi gambar akan dinaikkan sehingga dapat subtitle terbaca.
Pada beberapa film impor sering disertakan subtitle yang hanya bisa dinikmati pada posisi letter box. Untuk menghilangkan garis hitam yang ada, dilakukan zooming tanpa melakukan distorsi. Selain itu dilakukan pemindahan posisi gambar. Posisi gambar akan dinaikkan sehingga dapat subtitle terbaca.
14:9
NATIVE
Pilihan ini akan menampilkan gambar apa adanya, tanpa distorsi dan pemotongan gambar
Pilihan ini akan menampilkan gambar apa adanya, tanpa distorsi dan pemotongan gambar
PC
NORMAL
Pada pilihan berikut, layar akan menampilkan gambar tanpa distorsi dan tanpa pemotong. Pada layar akan muncul garis hitam pada kanan dan kiri layar
.
PC WIDE
Pada pilihan berikut, layar akan menampilkan gambar tanpa distorsi dan tanpa pemotong. Pada layar akan muncul garis hitam pada kanan dan kiri layar
.
PC WIDE
DOT
BY DOT
Adalah pilihan tampilan tanpa
dilakukan pengolahan, biasa juga disebut non scaling display. Pada tampilan
mungkin disertai garis hitam pada sisi kanan kiri atau bisa juga pada kiri
kanan dan atas bawah.
Demikian sedikit tutorial, semoga bermanfaat..
Redaksi menanti keikutsertaan Anda
dalam mengembangkan blog ini dengan mengirimkan artikel ke
service.topjaya@gmail.com. Terima kasih.
Tidak ada komentar :
Posting Komentar